DBHCHT Jepara 2024, Prioritas pada Kesehatan dan Kualitas Hidup Masyarakat
Jepara-Jatengpers.com-Dana transfer berupa Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) yang diterima Pemerintah Kabupaten Jepara, digunakan untuk sektor kesehatan dan kesejahteraan masyarakat. Hanya 10 persen…